Orientasi Perpustakaan
ORIENTASI PERPUSTAKAAN UNTUK MAHASISWA Sarjana, PASCASARJANA dan profesi
Orientasi Perpustakaan ini khusus untuk Mahasiswa dengan NIM tahun 2023, 2022, 2021, 2020, dst. Untuk Mahasiswa dengan NIM tahun 2024, Orientasi Perpustakaan terpusat dilakukan melalui platform Edunex.
Orientasi perpustakaan ini merupakan pengenalan layanan dan fasilitas Perpustakaan untuk mahasiswa baru ITB meliputi akses koleksi buku cetak, perpustakaan digital (digilib). repositori TA, tesis, dan disertasi, akses buku elektronik (e-book), dan jurnal elektronik (e-journal). Untuk menjawab kuis orientasi perpustakaan, silakan untuk melihat dan menyimak disetiap video yang tersedia.
- Video Layanan di UPT Perpustakaan ITB
- Video Fasilitas di UPT Perpustakaan ITB
- Video Akses E-Book
- Video Akses E-Journal
- Video Perpustakaan Digital (Digilib)
- Video Multikampus (Inter Library Loan)
- Video Pemanfaatan Webpac (Website Public Access Catalog)
- Video Manajemen Referensi
- Video Visualisasi Data Penelitian
- Kuis orientasi perpustakaan
Ketentuan Pengerjaan Kuis Orientasi Perpustakaan:
– Terdapat total 10 soal dalam keseluruhan kuis.
– Setiap soal dinilai dengan 10 poin apabila benar dan 0 poin apabila salah
– Mahasiswa dapat melakukan transaksi layanan di UPT Perpustakaan ITB apabila meraih skor 70 atau lebih.
– Jika skornya belum mencapai 70, mahasiswa diharuskan mengulang kuis untuk memenuhi syarat transaksi di UPT Perpustakaan ITB.
– Apabila perlu mengulang kuis, gunakan tautan kuis orientasi perpustakaan yang sama hingga syarat skor 70 terpenuhi.
– Jika skor terpenuhi, silakan screenshot hasil skor yang dihasilkan.
– Beritahu pustakawan/petugas di Layanan Sirkulasi pada saat akan meminjam buku.
– Atau dapat dengan mengirim screenshoot tersebut ke WhatsApp 6281225088800
No Comments