Enter your keyword

Mengenal Ir H. Djuanda, Salah Satu Pahlawan dari Jawa Barat

Mengenal Ir H. Djuanda, Salah Satu Pahlawan dari Jawa Barat

Mengenal Ir H. Djuanda, Salah Satu Pahlawan dari Jawa Barat

Pada tanggal 07 November 2019 CNN Indonesia berkunjung ke UPT Perpustakaan ITB dalam rangka peliputan dan wawancara terkait profil Ir. H. Djuanda. Beliau merupakan salah satu Pahlawan Nasional dari Jawa Barat yang pada tahun 1929 masuk ke Technische Hoogeschool te Bandoeng (THS) sekarang Institut Teknologi Bandung (ITB), mengambil Jurusan Teknik Sipil  dan lulus pada tahun 1933. Peliputan dan wawancara mengenai Ir. H. Djuanda tersebut adalah dalam rangka memperingati Hari Pahlawan 10 November 2019.

 

 

Tim liputan tersebut mewawancarai Dr. Yuli Setyo Indartono selaku Kepala UPT Perpustakaan mengenai rekam jejak Ir. H. Djuanda di ITB. Pada momen tersebut turut diperlihatkan buku induk ITB pada jaman Technische Hoogeschool te Bandoeng (THS) yang memuat informasi mahasiswa ITB pada masa itu termasuk Ir. H. Djuanda.

 

 

 

 

 

No Comments

Post a Comment

Your email address will not be published.

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

HTML Snippets Powered By : XYZScripts.com
Open chat
Ask librarian!
X