Enter your keyword

Author: UPT Perpustakaan

Pengembangan Sudut Baca Dharma Wanita Persatuan Kota Sukabumi

Rabu, 30 Mei 2012. UPT Perpustakaan ITB mendapat kunjungan dari Persatuan Dharma Wanita Kota Sukabumi. Kunjungan dilakukan dalam rangka merealisasikan program kerja Dharma Wanita Persatuan Kota Sukabumi Khususnya Bidang Pendidikan. Dalam kunjungan tersebut dipaparkan bahwa Dharma Wanita Persatuan Kota Sukabumi akan membangun sudut baca pada setiap unit kerja Dharma Wanita di Kota Sukabumi. Peserta Kunjungan […]

Perpustakaanku Tempat Main Yang Asik

Judul berita tersebut merupakan judul dari artikel yang telah ditulis oleh mahasiswa ITB yang tergabung dalam forum Segitiga (http://segitiga.net). Semua bermula pada hari Jumat 25 Mei 2012 dimulai pada pukul 13.00 WIB dan berakhir pukul 17.00 WIB, UPT Perpustakaan ITB melalui American Corner bekerjasama dengan Forum Segitiga menggelar acara bermain di Perpustakaan dalam “Games Day […]

Studi Banding Peserta Diklat Calon Pustakawan Tingkat Ahli Angkatan XXIV

Rabu, 23 Mei 2012, UPT Perpustakaan ITB menerima kunjungan dari Peserta Diklat Calon Pustakawan Tingkat Ahli Angkatan (CPTA) XXIV. Kunjungan yang dilaksanakan pada pukul 09.00 WIB dan berakhir pukul 11.00 WIB dilakukan dalam rangka pengembangan sumber daya manusia di bidang perpustakaan yang dikoordinir oleh Pusat Pendidikan dan Pelatihan, Deputi Bidang Pengembangan Sumber Daya Perpustakaan, Perpustakaan […]

Sosialisasi peningkatan konten repositori koleksi digital ITB

Rabu, 9 Mei 2012. UPT Perpustakaan ITB mengadakan kegiatan Sosialisasi peningkatan konten repositori koleksi digital ITB. Acara yang dimulai pukul 09.00 WIB dan berakhir pukul 11.30 WIB tersebut dibuka oleh Kepala Perpustakaan ITB, Bapak Drs. Mahmudin S.Ip dan dihadiri oleh Direktur Pendidikan ITB, Ibu Dr.Ir. Mindriany Syafila MS. Dalam kegiatan tersebut disampaikan lima materi terkait […]

Kunjungan Studi Prodi Ilmu Perpustakaan FISIP Universitas Udayana 2012

Selasa, 1 Mei 2012. UPT Perpustakaan ITB menerima kunjungan studi Prodi Ilmu Perpustakaan Universitas Udayana. Sebanyak 14 mahasiswa beserta dosen pendamping melakukan studi banding dan observasi untuk mendukung kurikulum bidang pengajaran dan pencarian bentuk-bentuk aplikasi perpustakaan yang kini perkembangannya sangat pesat. Dalam sambutannya Drs. Putu Suhartika, M.Si selaku Kepala Perpustakaan Universitas Udayana mengatakan ?Barometer pendidikan […]

Jadwal Orientasi Perpustakaan Untuk Mahasiswa Baru S2/S3 TA 2011

UPT Perpustakaan setiap tahun secara rutin menyelenggarakan kegiatan orientasi perpustakaan. Kegiatan tersebut merupakan syarat wajib bagi seluruh mahasiswa baru ITB untuk menjadi anggota perpustakaan. Jadwal kegiatan orientasi perpustakaan bagi Mahasiswa baru S2/S3 tahun ajaran 2011 akan diselenggarakan pada: 1. Hari Senin, 22 Agustus 2011 Jam: 13.00 Tempat: Gd. Perpustakaan ITB Lt. 1 Ruang Cyberlib 2. […]

Ramadan Program @ AmCor ITB

Dalam rangka memeriahkan suasana bulan suci Ramadan, pada hari selasa 16 Agustus 2011 UPT Perpustakaan melalui American Corner ITB (Amcor ITB) menggelar acara dengan tema Ramadan Program at AmCor ITB. Acara yang dikemas dalam bentuk talkshow dan diskusi ringan tersebut dihadiri sekitar 75 orang (Mahasiswa ITB dan umum) dan diliput oleh wartawan Antara Bandung membahas […]

ENTREPRENEURSHIP TALK SHOW: Memulai usaha sekarang dengan passion strategi memulai usaha yang kreatif dan berkesinambungan

Pada hari Kamis tanggal 30 Juni 2011 Perpustakaan Pusat Institut Teknologi Bandung bekerjasama dengan Yayasan Pengembangan perpustakaan Indonesia (YPPI) telah mengadakan Entrepreneurship Talk Show dengan tema: ? Memulai usaha sekarang dengan passion strategi memulai usaha yang kreatif dan berkesinambungan? acara diselenggarakan di Lobi Gedung Perpustakaan Pusat ITB Lantai 1 jalan Ganesa 10 Bandung 40132. Panitia […]

Masih adakah Peluang Untuk Entrepreneur muda? : Entrepreneurship Talkshow

Rabu 13 April 2011, UPT Perpustakaan ITB melalui Sampoerna Corner bekerja sama dengan Yayasan Pengembangan Perpustakaan Indonesia (YPPI) menyelenggarakan Entrepreneurship Talkshow dengan tema ?Masih adakah peluang untuk entrepreneur muda??. Acara yang diselenggarakan di Lobi lantai satu gedung perpustakaan pusat ITB tersebut dihadiri kurang lebih 156 peserta yang terdiri dari mahasiswa dan dosen ITB, serta mahasiswa […]

HTML Snippets Powered By : XYZScripts.com
Open chat
Ask librarian!
X