Enter your keyword

Kunjungan Praktek Kerja Perpustakaan (PKP) Mahasiswa D2 Perpustakaan UT

Kunjungan Praktek Kerja Perpustakaan (PKP) Mahasiswa D2 Perpustakaan UT

Senin, 10 September 2012. UPT Perpustakaan menerima peserta Praktek Kerja Perpustakaan (PKP) Mahasiswa D2 Perpustakaan Universitas Terbuka (UT) Pokjar Padalarang.

Para mahasiswa UT tersebut diterima langsung oleh Kepala UPT Perpustakaan ITB, Drs., Mahmudin, S.IP. Dalam sambutannya disampaikan mengenai keadaan perpustakaan saat ini yang sedang melaksanakan program revitalisasi perpustakaan. Salah satu kegiatan revitalisasi ini adalah renovasi ruangan yang saat ini sedang dilakukan di Perpustakaan.

Setelah sambutan dari Kepala Perpustakaan, selanjutnya diserahkan kepada Kepala Bidang Layanan, Ena Sukmana, S.Sos. untuk selanjutnya disampaikan mengenai kegiatan kerja di Perpustakaan. Bapak Ena Sukmana, S.Sos sekaligus membagi kelompok praktek kerja sesuai dengan fokus kajian masing-masing kelompok.

Berikut hasil pembagian tersebut;
1. Bagian pengadaan I
Santris Muhammad Tegar
Robbi Hermawan Farid
Reni Marlina

2. Bagian pengadaan II
Dadang Sopyan
Ati Mulyati
Dadan hamdani 97

3. Bagian Pengolahan I
AAng Nuraeni
Agus Permana
Dadan hamdani 47

4.Bagian Pengolahan II
Rezki Noor Ichwani
Rijwan Setiawan
Restu Lesmana
Setiawan

5. Sirkulasi I
Ridwan Aria Nurjaman
Dodi Adriansyah
Qori Faridah
Risna Pika Asna Elisa

6. Sirkulasi II
Yedi Yuliyadi
Susi Wulandari
Citra Dwie Oktora
Rina Noviani

Untuk selanjutnya kelompok kerja tersebut akan melakukan praktek kerja selama kurang lebih 180 jam di perpustakaan.

Melalui media ini Kami mengucapkan Selamat bekerja! Semoga mendapatkan ilmu dan pengalaman dari proses kerja yang akan dilakukan. Salam sukses! salam perpustakaan!

No Comments

Post a Comment

Your email address will not be published.

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

HTML Snippets Powered By : XYZScripts.com
Open chat
Ask librarian!
X